Garcep.com – Cara Reset TV Sharp Tabung yang Benar, Sharp merupakan salah satu merek TV yang cukup populer di Indonesia. TV Sharp banyak dipilih mungkin karena kualitasnya yang bagus, dan juga harganya yang cukup terjangkau.
Selain itu, Sharp juga menyediakan berbagai jenis TV, termasuk TV tabung. Meskipun keberadaan TV tabung sudah mulai tergantikan dengan TV yang lebih canggih, seperti TV LED.
Tapi tidak menutup kemungkinan bahwa televisi jenis ini masih banyak dipilih, karena harganya yang lebih terjangkau.
TV tabung Sharp juga tidak bisa lepas dari yang namanya masalah. Terkadang, keadaan seperti TV tidak ada suara, tidak menangkap siaran, dan yang lainnya. Keadaan seperti itu mengharuskan TV Sharp tersebut di reset atau dikembalikan ke settingan awal.
Nah buat kamu yang mungkin memiliki TV Sharp tabung bermasalah, dan mengaruskan meresetnya, maka kamu berada di tempat yang tepat. Berikut kami uraikan beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk reset TV Sharp tabung.
Cara reset TV Sharp tabung
Reset TV Sharp tabung menggunakan Remote
Nah cara ini mungkin yang paling umum untuk dilakukan, yaitu dengan menggunakan remote bawaan. Berikut langkah-langkahnya.
1. Silahkan nyalakan dulu TV Sharp tabungnya
2. Setelah itu tekan tombol “Menu”
3. asuk ke “Setup”
4. Kemudian dilanjutkan dengan memilih opsi “Reset”, dan tekan “Ok/Enter”.
5. Silahkan tunggu sampai proses reset selesai.
Cara reset TV Sharp tabung tanpa menggunakan remote
Nah buat kamu yang mungkin saja remote TV Sharp nya hilang atau rusak, kamu bisa menggunakan cara lain. Di sini kita akan menjelaskan cara meresetnya dengan menggunakan tombol switch yang menempel pada TV.
1. Silahkan tekan tombol Input + Volume Down yang ada pada switch control TV.
2. etelah itu, cabut tombol power dan tunggulah selama beberapa menit.
3. Pasang kembali kabel power tersebut, dan tunggulah sampai muncul huruf “K” di layar TV.
4. Kemudian, silahkan tekan tombol secara bersamaan tombol Menu + Volume Down.
5. Terakhir, kamu hanya perlu memilih apa yang kamu inginkan.
Beli remot tv tabung disini dapat diskon dan gratis ongkir
Reset TV Sharp tabung dengan kode recovery
Kode recovery ini bisa dikatakan kombinasi angka ajaib yang bisa mengatasi berbagai masalah TV yang mengharuskan untuk direset ulang. Cara melakukannya memang cukup mudah untuk dilakukan. Caranya hanya tinggal ambil remote, kemudian menekan tombol menu “Set” dan masukkan kode recovery TV Sharp, yaitu 2398.
Reset TV Sharp tabung menggunakan Mi Remote
Buat kamu yang mungkin saja remote TV Sharp nya hilang/rusak, dan switch kontrol yang ada pada TV juga rusak, maka harus memikirkan cara lain. Cara yang bisa kamu lakukan adalah dengan menggunakan aplikasi Mi Remote di smartphone-mu.
Tapi, tidak semua jenis hp bisa difungsikan sebagai remote. Hanya hp yang support infrared saja lah yang bisa menggunakannya. Cara mengetahui hp support infrared atau tidak juga cukup mudah dilakukan. Berikut cara-caranya
Cara reset TV Sharp tabung Menggunakan kode dial
- Buka menu telepon
- Ketik kode dial *#0*#
- Setelah itu kamu akan diarahkan ke halaman “General Test Menu”. Di sana akan ada banyak sekali menu-menu yang tersedia.
- Silahkan cari fitur yang bernama “IR LED”.
- Jika fitur tersebut ada, maka dapat dipastikan smartphone kalian support infrared. Dan jika tidak ada, maka smartphone kalian tidak support infrared.
Cara reset TV Sharp tabung Menggunakan aplikasi IR Test
Kode dial *#0*# mungkin saja tidak bekerja pada semua smartphone. Karena itulah, kamu perlu menggunakan cara lain untuk mengecek apakah hp mu support Infrared atau tidak. Caranya adalah dengan menggunakan aplikasi IR Test yang bisa kamu download di Play Store. Berikut langkah-langkahnya.
- Silahkan buka Google Play Store, cari Aplikasi bernama IR Test kemudian Install.
- Setelah berhasil di install, langsung saja buka aplikasi tersebut.
- Setelah aplikasi IR Test ini dibuka, maka akan langsung mengecek apakah hp mu support infrared atau tidak. Tunggu sampai proses pengecekan selesai.
- Setelah selesai, aplikasi tersebut akan langsung menampilkan informasi apakah hp mu support infrared atau tidak.
Setelah mengatahui bahwa hp mu support infrared, selanjutnya kamu tinggal mereset TV Sharp tabungmu menggunakan smartphone. Berikut langkah-langkahnya.
- Buka Google Play Store dan install aplikasi bernama Mi Remote controller
- Jika sudah selesai, silahkan buka saja aplikasinya.
- Kemudian pilih “tambah remote”.
- Pilih TV dan juga merek TV nya. Dalam kasus ini, silahkan pilih Sharp.
- Kemudian, kamu akan diberikan beberapa percobaan untuk mengetahui apakah remote nya bekerja atau tidak.
- Setelah percobaan berhasil, silahkan lakukan reset seperti langkah-langkah yang ada pada nomor 1.
Cara reset TV Sharp tabung Mengunakan Aplikasi remote TV lain
Selain Mi Remote controller, ada beberapa alternatif aplikasi remote lainnya yang bisa kamu gunakan. Diantaranya adalah AnyMote. Aplikasi ini bisa mengontrol TV dan peralatan elektronik lainnya dari merek Samsung, Sharp, Panasonic, dan yang lainnya. Tapi sayangnya tidak support untuk semua merek smartphone, seperti tidak bisa digunakan pada hp Huawei dan Sony.
Aplikasi ini juga sudah diunduh sebanyak 10 juta kali, dan mendapatkan rating 3,7/5 dari 59,2 ribu lebih ulasan. Selain itu, ukuran dari aplikasi ini cukup ringan, yaitu 14 MB saja. Tapi sayangnya developer AnyMote sudah tidak mengupdate aplikasi ini sejak 2018 lalu.
Demikianlah artikel mengenai cara reset TV Sharp tabung ini. Jika TV Sharp mu tidak bisa di reset menggunakan cara di atas, maka sebaiknya panggil teknisi saja biar masalahmu cepat teratasi.
Rekomendasi:
- Cara Setting TV Indihome Cara Setting TV STB Indihome Inilah cara seting TV STB Indihome, sama seperti yang kita sudah mengetahui bersama Indihome sebagai salah satunya service penyuplai internet dari Telkom Indonesia. Secara umum…
- Cara Menambah Chanel Tv Sharp Banyak orang lebih suka menggunakan cara ini karena pada dasarnya cara otomatis seperti ini akan lebih mudah dilakukan oleh kebanyakan orang. Selain itu, dengan metode ini, Anda dapat menghemat waktu…
- Cara Memasang MCB 3 Fasa Ada istilah rstn pada sistem kelistrikan tiga fasa, bagi yang belum mengetahui apa yang dimaksud dengan rstn pada sistem kelistrikan tiga fasa, anda dapat membaca di artikel saya sebelumnya RSTN…
- Kelebihan dan Kekurangan Setrika Maspion Garcep.com - Kelebihan dan Kekurangan Setrika Maspion, Menyetrika pakaian adalah tugas yang sulit, memakan waktu, dan melelahkan. Menggunakan setrika uap membantu membuat pakaian Kamu tampak bersih dan mengkilap, membuat menyetrika…
- cara Setting Mikrotik hotspot dengan baik da benar Cara Membuat Hotspot di Mikrotik Setting dasar Hotspot Mikrotik Router Mikrotik sebagai router yang mempunyai feature komplet. Salah satunya feature yang cukup terkenal dan sering dipakai dari Router Mikrotik tersebut…
- 5 Penyebab Kipas Angin Nyetrum Garcep.com - 5 Penyebab Kipas Angin Nyetrum, kita semua menggunakan listrik di rumah kita untuk utilitas dan hiburan, tetapi dengan ini datang risiko sengatan listrik. Listrik adalah elemen yang berbahaya,…
- Cara Reset Mesin Cuci Samsung, Polytron, LG, Sharp, dan… Cara Reset Mesin Cuci Samsung, Polytron, LG, Sharp, dan Elektroluk Mesin cuci terkadang bisa saja bermasalah. Karena itulah, kamu harus tahu cara reset mesin cuci berbagai merek, termasuk merek yang…
- Cara Membersihkan Pompa Galon Elektrik Apakah kamu di rumah mengunakan pompa galon elektrik atau mengunakan dispenser air untuk kebutuhan rumah tangga mu? Jika iya kamu datang ke tempat yang tepat, kita mempunyai masalah yang sama…
- Kelebihan dan Kekurangan Kompor Gas Oven Garcep.com- Kelebihan dan Kekurangan Kompor Gas Oven, Saat memilihi dan ingin membeli kompor, kamu harus memilih antara dua sumber bahan bakar utama gas atau listrik. Ada kelebihan dan kekurangan dari…
- Penyebab Pure It Bocor dan Cara Mengatasinya Garcep.com - Penyebab Pureit Bocor dan cara mengatasi Pureit adalah penjernih air yang dapat langsung dikonsumsi tanpa direbus terlebih dahulu. Beberapa orang telah mencoba sendiri pemurni pureit di rumah dan…
- Perbedaan Regulator Tekanan Tinggi dan Rendah Garcep.com - Perbedaan Regulator Tekanan Tinggi dan Rendah, Regulator gas tekanan biasanya ditemukan di aplikasi rumah dan industri, seperti tungku pemanas, pemanggang gas, dan peralatan dapur. Regulator gas juga digunakan…
- Cara Memperbaiki Hardisk Bad Sector Dengan Mudah Garcep.com - Cara Memperbaiki Hardisk Bad Sector, Apakah kamu sedang mengalami masalah hardisk bad sector? Jangan khawatir. Karena, ada beberapa cara memperbaiki hardisk bad sector yang bisa kamu lakukan dengan…
- Kelebihan dan Kekurangan Magic Com Cosmos Harmond Garcep.com- Kelebihan dan Kekurangan Magic Com Cosmos Harmond sebuah Kompor Cosmos dengan inovasi teknologi HARMOND adalah teknologi anti gores khusus yang diproses dan didinginkan hingga suhu hampir 0 derajat Celcius,…
- Cara Mengunakan Kertas Lakmus Kertas lakmus adalah jenis kertas yang digunakan untuk menguji pH suatu larutan. Dari pengertian kertas lakmus dapat dikatakan bahwa kertas lakmus merupakan indikator asam atau basa. Ketika suatu senyawa dilarutkan…
- Cara Setting Remote AC Universal dengan Mudah dan Cepat Garcep.com - Cara Setting Remote AC Universal dengan Mudah dan Cepat Remote merupakan bagian yang paling penting bagi beberapa jenis alat elektronik. Karena, remote inilah yang memiliki fungsi sebagai sistem…
- Perbedaan Kompor Gas Rinnai 522c dan 522e Garcep.com - Perbedaan Rinnai 522c dan 522e, Saat ini hampir setiap rumah praktis dan menggunakan kompor gas. Produk ini juga menghemat uang dan membuat masakan lebih cepat matang. Waktu membaik.…
- Download Aplikasi Pembuat Dan Perpanjang SIM Online Cara mengunakan aplikasi SINAR untuk membuat sim, meskipun pendaftaran di lakukan secara online kamu tetap saja harus menyiapkan beberapa dokumen yang nanti nya akan di butuhkan untuk persyaratan pembuatan sim…
- Cara Mengetahui No Kartu Atm BCA Cara Mengetahui No Kartu Atm BCA Setelah melakukan pembukaan rekening tabungan BCA, nanti nasabah akan berbentuk buku tabungan dan kartu ATM. Di mana dengan kartu ATM BCA berikut nasabah dapat…
- 5 Cara Melihat Pasword Instagram Sendiri Cara Melihat Password Instagram Sendiri password merupakan kelompok watak yang dipakai untuk lakukan klarifikasi identitas untuk jaga keamanan dan privacy account. Terhitung satu diantaranya ialah pada account Instagram. Hingga walau…
- Cara Setting Remote TV Polytron Menggunakan Remote Joker Cara Setting Remote TV Polytron Menggunakan Remote Joker Polytron merupakan salah satu merek peralatan elektronik yang cukup tersohor di Indonesia. Mereka banyak menghasilkan peralatan elektronik seperti TV, kulkas, mesin cuci,…
- Spesifikasi Pompa Submersible Garcep.com - Pompa Submersible adalah perangkat yang mengurangi risiko kerusakan air pada bagian bawah tanah rumah. Ketika ada kelebihan air di tanah di sekitar ruang bawah tanah. Pompa Submersible memindahkan…
- Cara Memasang Pedal Sepeda Apa itu pedal sepeda? Pedal sepeda adalah bagian dari sepeda yang berfungsi sebagai pedal kita saat kita mengayuh sepeda. Karena tekanan konstan pada kaki saat mengayuh, bagian sepeda ini rentan…
- Apakah Pompa Galon Elektrik Bisa Untuk Bensin? Apakah pompa galon elektrik bisa untuk bensin? sebenar nya bisa bisa saja sih mengunakan pompa air galon di gunaka untuk memompa bensin tetapi ada beberapa hal yang harus di perhatikan…
- Prinsip Kerja Strika Listrik garcep.com - prinsip kerja setrika listrik, ketika saya belajar cara menyetrika pakaian saya, saya cukup terganggu oleh seluruh proses. Rupanya, besi menyala dan mati dengan sendirinya tanpa alasan. Sebanyak saya…
- Harga Juicer yang Bagus Ampas Kering Garcep.com - Harga Juicer yang Bagus Ampas Kering, Menjaga pola hidup sehat saat ini sangatlah mudah. Ada banyak alat yang dapat membantu kita merencanakan diet harian yang sehat, termasuk juicer.…
- Cara Memasang Stop Kontak dan Saklar Dengan Kabel 3 Menggunakan sakelar dan soket terpisah benar-benar memakan banyak ruang dalam instalasi. Namun, kita orang awam mungkin belum mengerti cara memasangnya. Nah, kali ini mari kita ulas beberapa tips pemasangan cara…
- Perbedaan Magic Roaster dan Fancy Gril Garcep.com - Perbedaan Magic Roaster dan Fancy Gril, faktanya, pada tingkat dasar dan fundamental, kedua kata ini sangat berbeda. Sebelum Anda benar-benar dapat memahami perbedaan antara memanggang dan memanggang dalam…
- 12 macam Vacuum Blender Terbaik Garcep.com - 12 macam Vacuum Blender Terbaik, Hampir setiap rumah pasti ada yang memiliki blender untuk mengolah makanan sehat untuk keluarga. Namun, banyak dari blender ini justru mengurangi kadar nutrisi,…
- Kompor Gas 3 Tungku Rinnai Terbaik Saat ini, sudah cukup banyak orang yang memilih kompor tiga tungku. Khususnya dari merk Rinnai. Pasalnya, terdapat beberapa kompor gas 3 tungku Rinnai terbaik yang memiliki berbagai keunggulan. Tentu saja,…
- Bagian Bagian Kompor Listrik dan Fungsinya Garcep.com - Bagian Bagian Kompor Listrik dan Fungsinya Memilih kompor listrik sebagai sistem pemanas mungkin tidak menguntungkan dalam hal ekonomi, tetapi ada situasi di mana itu merupakan pilihan ideal untuk…